Pertemuan 2 : “Karakteristik Senyawa organik bahan alam metabolit primer,metabolit sekunder dan sejarah penemuan beberapa senyawa organik bahan alam”
METABOLIT SEKUNDER DAN PRIMER
apa itu ?
apa itu ?
Metabolit sekunder merupakan senyawa yang dihasilkan atau disintesa pada sel dan group taksonomi tertentu pada tingkat pertumbuhan atau stress tertentu. Senyawa ini diproduksi hanya dalam jumlah sedikit tidak terus-menerus untuk mempertahankan diri dari habitatnya dan tidak berperan penting dalam proses metabolism utama (primer).
Jalur Pembentukan Metabolit Sekunder :
Senyawa metabolit sekunder diproduksi melalui jalur di luar biosinthesa karbohidrat dan protein. Ada tiga jalur utama untuk pembentukan metabolit sekunder, yaitu 1) jalur Asam Malonat asetat, 2) Asam Mevalonat asetat dan 3) Asam Shikimat
Karakteristik
1.Metabolik primer
· Tersebar merata dalam tiap organisme
· Fungsi universil, sumber energy, enzim, pengemban keturunan, bahan struktur
· Perbedaan stuktur kimia kecil
· Kaktifan fisiologi berkaitan denga struktur kimia
Metabolik sekunder
· Tersebar tidak merata dalam tiap organisme
· Fungsi ekologis, penarik serangga, pelindung diri, alat bersaing, hormon
· Perbedaan stuktur kimia tergantung pada pengembangan kimia organik dan hubungan antara struktur dan keaktivan
· Kaktifan fisiologi berkaitan dengan struktur kimia dan hubungan antara struktur.
· Sebagian besar dari metabolik sekunder adalah turunan dari lemak
sejarah
sejarah kajian riset kimia bahan alam itu sendiri, yang telah sejak lama dilakukan oleh manusia.
Karl Wilhelm Schele (1742-1786) merupakan ahli kimia pertama yang berhasil melakukan pemisahan (isolasi) senyawa kimia dari bahan alam seperti gliserol, asam-asam oksalat, laktat, tartarat dan sitrat. Selanjutnya diikuti Frederich W. Serturner (1783-1841) yang memisahkan morfina dari opium dan Pelletier serta caventon yang berhasil memisahkan strihina, brusina, kuinin, sinkonina, dan kafein lima belas tahun kemudian. Untuk pemisahan beribu-ribu senyawa kimia yang lain dari bahan alam segera menyusul dan terus berjalan sampai sekarang.
permasalahan :
1. Apakah setiap tumbuhan memiliki metabolit primer dan sekunder ?
2. Apakah metabolit sekunder selalu memberikan keuntungan bagi tumbuhan yang memproduksinya?
3. Metabolit sekunder pada tumbuhan pinang contoh nya adalah plavonoid. yang mana senyawa ini berguna untuk manusia, bagaimana tubuh manusia menyerap senyawa plavonoid dari tumbuhan tersebut?
Sebenarnya kedua metabolit, baik itu primer maupun sekunder memiliki peran penting dalam pertumbuhan suatu tumbuhan. Metabolit sekunder jg punya peran penting dalam ketahanan tubuh suatu organisme termasuk tumbuh tumbuhan. Jadi dapat disimpulkan bahwa sanya tumbuhan akan beruntung jika dapat mengoptimalkan metabolit sekunder
BalasHapusbaiklah saya mencoba menjawab permasalahan yang kedua, menurut saya jawabannya iya, tetapi dari kedua metabolit tersebut memiliki fungsi dan peranannya masing masing yang mana kedua metabolit tersebut memiliki perbedaan pada waktu sintesisnya. Senyawa metabolit sekunder tidak selalu dihasilkan, akan tetapi hanya disintesis pada saat-saat tertentu saja. Sedangkan senyawa metabolit primer disintesis setiap saat untuk kelangsungan hidup tumbuhan.
BalasHapusbaaiklah saya akan menjawab permasalahn no 3 :
BalasHapuscontohnya Flavon yang mengandung gugus metoksil atau hidroksil pada posisi 5 bila di panaskan dengan asam yodida akan mengalami demetilasi, diikuti oleh penataan ulang sebagai akibat terbukanya cincin flavon dan resiklisasi. Proses ini disebutpenataan ulang Wessley-Moser. Selanjutnya, bila cincin B dari flavon mengandung gugus metoksil atau hidroksil pada posisi 2’, maka penataan ulang W-M dari senyawa flavon ini akan menghasilkan suatu flavon dimana cincin B dari flavon semula akan berubah menjadi cincin A pada flavon baru.